Fungsi dan Langkah-Langkah Program Remedial

Abstrak


Rendahnya kualitas pendidikan sekarang ini mengakibatkan banyak terjadinya proses pengulangan pembelajaran dan tingginya angka gagal menamatkan sekolah. Remedial merupakan salah satu upaya yang terbaik untuk mengatasi problem tersebut dengan 3 langkah prasyarat dan 4 langkah remedial. Dari pelaksanaan yang telah diterapkan ditemukan kemajuan yang signifikan dalam meningkatkan kualitas dan kemampuan siswa untuk menamatkan studynya.


Pendahuluan

Rendahnya kualitas pendidikan sekarang ini mengakibatkan banyak terjadinya proses pengulangan pembelajaran dan tingginya angka gagal menamatkan sekolah. Remedial merupakan salah satu upaya yang terbaik untuk mengatasi problem tersebut dengan 3 langkah prasyarat dan 4 langkah remedial. Dari pelaksanaan yang telah diterapkan ditemukan kemajuan yang signifikan dalam meningkatkan kualitas dan kemampuan siswa untuk menamatkan studynya.


Pendahuluan

Latar Belakang masalah

Peningkatan kualitas pendidikan merupakan fokus perhatian dalam rangka peningkatan kualitas sumber daya manusia. Sekolah Menengah Pertama suatu pendidikan formal setingkat lebih tinggi dari Sekolah Dasar mempunyai tanggung jawab besar untuk mengembangkan sikap dan kemampuan siswa.

Untuk meningkatkan kualitas dan pencapaian tujuan pendidikan, kurikulum sangat menentukan untuk memenuhi kebutuhan tersebut, tetapi sangat diperlukan kemampuan guru dalam menguasai kurikulum, dedikasi dan loyalitas yang tinggi merupakan semangat mengajar terutama dalam mengembangkan sikap dan kinerja yang diharapkan lebih berorientasi pada pemenuhan kebutuhan belajar siswa.

Anak didik sebagai peserta didik dengan perkembangan jiwa dan latar belakang sosial yang berbeda juga sangat berpengaruh dalam pencapaian tujuan pendidikan, dampak tersebut sangat dirasakan bila guru kurang memehami kondisi tersebut.

Beberapa faktor dapat dilihat dari dampak kurangnya perhatian

Semua pihak terhadap perhatian potensi anak didik yaitu:

-Rendahnya Mutu Pendidikan

-Tingginya Tingkat Mengulang Kelas

-Tingginya Persentase yang Tidak Dapat Menamatkan Sekolah

Faktor-faktor diatas telah ditelusuri ternyata salah satu penyebab adalah kesulitan belajar. Metode apakah yang dapat digunakan untuk mengantisipasi permasalahan tersebut? Dibawah ini diuraikan salah satu alternatife pemecahannya yaitu melalui program Remedial atau Pemulihan

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Contoh Skenario Pembelajaran Supervisi